Berita "INFO PENDIDIKAN"

Jelang Pilkada, KIM Tegalgede Menggandeng KPU Jember Laksanakan Sosialisasi di Kelurahan Tegalgede
  • Jun 11, 2024
  • ARIEF
  • INFO KEGIATAN, INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Guna menyukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, KIM Tegalgede bersama KPU Jember laksanakan Sosialisasi Pemilihan Gubernur dan Wali Kota, Bupati dan Wakil Bupati pada Rabu (12/06/2024) di Ruang … selengkapnya


Kelurahan Tegalgede Laksanakan Festival Menyusun Bentuk Geometri Kreatif dan Launching Puspaga
  • May 28, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Bertempat di Pendopo Kelurahan Tegalgede, Bunda PAUD Tegalgede berkolaborasi dengan 2 lembaga TK di Kelurahan Tegalgede laksanakan Festival Menyusun Bentuk Geometri Kreatif dan launching Puspaga … selengkapnya


Sudah Kenal Portal Satu Data Tegalgede?
  • Apr 23, 2024
  • ARIEF
  • INFO KELURAHAN, INFO PARIWISATA, INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Sejak resmi launcing Juli tahun lalu, Portal Satu Data Tegalgede menjadi satu-satunya website resmi di Jember yang menyediakan beragam data kelurahan, info kuliner/UMKM, info rumah kos… selengkapnya


Kolaborasi KIM Tegalgede dan "Mengayu" Gaungkan Usaha Sosial Bagi Perempuan Rentan
  • Apr 17, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Rabu (16/04/2024) untuk pertama kali KIM Tegalgede berkesempatan untuk membuat konten bersama dalam bentuk podcast bersama "Mengayu" di gedung Rumantis Kelurahan Tegalgede gaungkan usa… selengkapnya


Perdana! Ngabuburit sambil Edukasyik Literasi Digital
  • Mar 29, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Berkat pelatihan ToT Literasi Digital atas kerjasama Diskominfo Jember dan ICT Watch, KIM Tegalgede bisa melaksanakan kegiatan lanjutan pada Jumat (29/03/2024) di Ruang Diskusi Terbuka Kelurahan Tegalgede. Aca… selengkapnya


KIM Tegalgede Delegasikan Anggota Untuk Ikuti ToT ICT Watch
  • Mar 05, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - KOMINFO Jember bersama ICT Watch mengadakan pelatihan ToT untuk KIM dan RTIK di Aula Pusdiklat BKPSDM pada Selasa (05/03/2024). Komunitas Informasti Masyarakat (KIM) Info Reng Tegalgede delegasikan 2… selengkapnya


KIM Tegalgede Ikuti Workshop Prebunking
  • Feb 06, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Dua orang anggota KIM Info Reng Tegalgede mengikuti workshop prebunking yang dilaksanakan pada hari Selasa (06/02/2024) di EJSC Bakorwil V Jember yang berlokasi di Jl. Kalimantan No. 42 Jember. … selengkapnya


Jelang Pemilu 2024, KIM Tegalgede Adakan Edukasi Politik
  • Jan 13, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Sabtu (13/01/24) KIM Tegalgede adakan diskusi umum dan edukasi politik di Ruang Diskusi Terbuka (RDT) halaman gedung RUMANTIS dengan mengundang tiga narasumber yang sangat luar biasa yaitu Camat Sumbersari Reg… selengkapnya


Rehearsal Diskusi Umum & Edukasi Politik KIM Tegalgede
  • Jan 12, 2024
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Menjelang acara diskusi umum dan edukasi politik yang rencananya akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 13 Januari 2023 di Ruang Diskusi Terbuka (RDT Kelurahan Tegalgede, anggota KIM Tegalgede melaksanakan re… selengkapnya


Kelurahan Tegalgede Kembali Terima Penghargaan Dari BPS RI
  • Dec 22, 2023
  • ARIEF
  • INFO KELURAHAN, INFO PARIWISATA, INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Kelurahan Tegalgede dalam hal ini diwakili oleh lurah Tegalgede Abdul Kamil, S.Si., S.Sos., MM., N.LP kembali terima penghargaan dari Badan Pusat Statistik Republik Indonesia (BPS RI) yang dalam hal ini disera… selengkapnya


Bupati Jember Resmikan Rumah Layanan Integrasi dan Informasi Kelurahan Tegalgede
  • Dec 13, 2023
  • ARIEF
  • INFO PARIWISATA, INFO PENDIDIKAN, INFO SEDULUR TEGALGEDE

KIM Tegalgede - Bersamaan dengan giat Rapat Inflasi Sinergi dan Kolaborasi Minggu setiap Rabo (Si Rambo) Bupati Jember meresmikan Rumah Layanan Integrasi dan Informasi Statistik (RUMANTIS) di kelurahan Tegalged… selengkapnya


Puluhan Peserta Mengikuti DigiKIM 2023
  • Dec 04, 2023
  • ARIEF
  • INFO PENDIDIKAN

KIM Tegalgede - Kepala Bidang Pemerintahan BAKORWIL V Jember Choirul Anwar, S.H, M.H dan Kepala Bidang Aspirasi dan Layanan Informasi Publik Rahmat Agung Purnama S. Kom, M Eng membuka acara DigiKIM 2023 yang diadaka… selengkapnya